Anda ingin belajar NLP secara cepat tanpa meninggalkan aspek-aspek penting dalam pembelajaran NLP?
Silakan bergabung dalam workshop Neo NLP Practitioner. Ini adalah kelas basic (practitioner) NLP resmi dari Neo NLP Society. Silakan baca di NLP 2 Days Workshop
Mengapa penting belajar NLP ?
- Pada umumnya setiap orang menginginkan percepatan dalam sebuah kariri maupun prestasi, dan kami mengerti Anda pasti menginginkan hal yang sama
- Memiliki mindset yang tepat merupakan kunci keberhasilan dalam mencapai tujuan, dan ini ditanamkan langsung ke pikiran bawah sadar Anda
- Anda tentu merasa lebih baik dengan teknik-teknik komunikasi yang lebih powerful, dan
- Bayangkan jika Anda senantiasa mampu berada dalam mood yang baik? Atau memiliki kecakapan dalam mengelola diri Anda?
- Dan banyak lagi manfaat lainnya
Mengapa memilih belajar NLP di Neo NLP Society?
Penerapan accelerated learning dalam belajar NLP, yang mana anda hanya butuh 2 hari. Bandingkan dengan kelas serupa yang butuh 5 – 7 hari pembelajaran. Keuntungan bagi Anda adalah tidak buang-buang waktu banyak dan lebih efisien dalam biaya.
NLP adalah sebuah attitude, bukan sekedar kumpulan teori, anda diajak untuk memahami struktur perilaku Anda sehari-hari yang sudah excellence dan menduplikasikannya ke aspek kehidupan lainnya
Menyesuaikan dengan konten / kultur lokal
3 level pebelajaran; Practitioner, Master dan Trainer. Menjadi seorang Trainer adalah peluang usaha bagi Anda yang ingin menekuni bisnis training
DAN KEPUTUSAN BERADA DI TANGAN ANDA SEKARANG UNTUK BELAJAR NEURO-LINGUISTIC PROGRAMMING
Sabtu – Minggu, 30-31 Januari 2016
Jam 08.00 – 17.30 setiap harinya
di Diajeng Resto, Palembang
Biaya Pelatihan : Rp. 3.000.000
Pendaftaran s/d 20 Januari 2016 : Rp. 2.500.000
Anda dapat melakukan DP terlebih dahulu dan pelunasan dapat dilakukan pada hari H sebelum pelatihan dimulai.
DP / Pembayaran Lunas di Transfer ke :
Rek BCA KCP Sudirman 8555028691 a/n Muhammad Hujairin
Rek BNI KC Musi Palembang 0283813977 a/n Muhammad Hujairin
Setelah transfer harap konfirmasi ke 085244858898 dan membawa bukti transfer ke petugas administrasi
Fasilitas Pelatihan :
- Sertifikat NNLP Practitioner dari Neo NLP Society
- Modul Pelatihan dalam Bahasa Indonesia
- Makan dan Coffee Break selama pelatihan
- Pendampingan setelah pelatihan selesai tentang bagaimana Anda memanfaatkan keterampilan baru Anda
Informasi lebih lanjut dan pendaftaran dapat menghubungi :
Muhammad Hujairin 085244858898 atau 081344048315 | Pin BB : 2B1A7186
Aristha Jaya Kusuma 082384912456 atau 088274200679 | Pin BB : 554A979E
email : hujairinvivo@gmail.com
Mitra Belajar :
1. MUHAMMAD HUJAIRIN
- Certified NNLP Master Trainer approved by NNLP Society – Jakarta
- Certified Hypnotherapist by Indonesian Board of Hypnotherapy
- Certified Instructor by Indonesian Board of Hypnotherapy
- Certified Practitioner by Silva Mind International
- Certified Ericksonian Therapist
2. ARISTHA J. KUSUMA
- Certified NNLP Trainer Approved by NNLP Society – Jakarta
- Praktisi Psikorientologi
- Certified Hypnotherapist by Indonesian Board of Hypnotherapy
- Certified Ericksonian Therapist
Beberapa sebab mengapa perlu belajar NLP dengan Muhammad Hujairin :
- Seorang NLP Trainer yang sudah mengaplikasikan ILMU NLP dalam mengembangkan Leadership Expertise selama 14 tahun terakhir ini
- Terapis yang sudah menangani ratusan klien dengan puluhan jenis kasus psikis, psikosomatis dan motivasi
- Salah satu Master Trainer yang benar-benar menerapkan NLP dalam menunjang prestasi hidupnya
- Pelatihan yang dibawakan selalu FUN sehingga membuat Anda merasa asyik dan lupa waktu, pengalaman-pengalaman pelatihan sebelumnya membuat peserta ketagihan
- Guru yang bertanggungjawab atas kepuasan belajar murid-muridnya; dan
- Pelatihannya selalu diminati banyak peserta
Siapa saja yang perlu belajar NLP?
- Jika yang anda maksud PROFESI, GENDER atau USIA, maka jawabannya adalah TIDAK ADA BATASAN… siapa saja BOLEH dan BISA belajar NLP untuk hidupnya
- Jika yang anda maksud mindset-nya, maka pelatihan ini BUKAN untuk orang yang TIDAK MAU MELEJITKAN potensi dirinya menjadi PRIBADI yang LUAR BIASA
Note : LIMITED SEAT