
TUJUAN
DENGAN MENGIKUTI PELATIHAN INI PESERTA DIHARAPKAN :
• Memahami hubungan antara pengalaman, pikiran dan tindakan manusia serta bagaimana mengubah-ubahnya untuk menciptakan perubahan positif
• Memahami cara mengubah perilaku dan kebiasaan buruk
• Memahami teknik membangun kedekatan dan keselarasan secara alami dengan orang lain sebagai fondasi dalam komunikasi inter-personal.
• Memahami teknik menggali dan mengurai makna terdalam yang sesungguhnya tersimpan / tersembunyi di dalam pikiran seseorang
• Memahami teknik komunikasi yang efektif untuk memengaruhi orang lain
• Memahami hubungan antara emosi dan kondisi mental-fisiologis serta bagaimana mengelolanya
• Memahami seni memotivasi seseorang berdasarkan pola bawaan yang sudah terprogram pada setiap orang
• Dapat menetapkan dan mengimplementasikan strategi pencapaian tujuan pribadi yang lebih terencana dan terukur
• Dapat hidup lebih bahagia, lebih menikmati hidup, dan berorientasi tujuan yang jelas
• Mampu mengelola diri dengan lebih baik, termasuk lebih cerdas secara emosional
• Dapat meningkatkan kinerja di profesi apapun (bisnis, olahraga, entertainment, dll)
• Mempunyai kemampuan komunikasi, membangun hubungan, dan daya pengaruh lebih tinggi, termasuk dalam konteks pribadi, hubungan pria-wanita, pekerjaan, tim penjualan, negosiasi, dan lain-lain
• Mampu mengatasi tantangan emosional dengan lebih cepat dan mudah – seperti trauma, fobia, kegagalan, kesedihan, kemarahan, kekecewaan, dan lain-lain
• Mempunyai tingkat kreatifitas yang meningkat
• Mempunyai kehidupan seksual dan hubungan antar pasangan lebih baik
• Mampu memimpin, mengelola orang lain, menyelesaikan masalah serta membuat keputusan dengan lebih baik dan efektif
• Mampu membantu/mengarahkan orang lain dalam konteks training/pelatihan, coaching, konseling, terapi, belajar-mengajar, dengan lebih cepat, tepat, dan efektif
• Memahami berbagai teknik praktis dan siap-pakai untuk menciptakan perubahan pola pikir, tindakan, perilaku, dll.
MATERI
Berikut adalah beberapa materi dalam pelatihan NLP Practitioner :
• Sejarah NLP
• Presuposisi NLP
• 4 Pilar NLP
• Representational System
• Submodalities
• Rapport
• States
• Anchors
• Meta Program
• Frames & Reframing
• Meta & Milton Model
• NLP Modeling
• Deep Trance Identification
• WFO
• Perceptual Positions
• TOTE
• Mengetahui tantangan yang akan dihadapi seorang sales
• Melenyapkan kendala dalam penjualan
Bonus Teknik Penjualan ..
Hub. WA : 081328767155